#Latepost


*Laporan Kebakaran* 

Hari : Sabtu

Tanggal : 05 Mei 2018

Pukul : 01.25

 

TEMPAT KEJADIAN KEBAKARAN 

Pasar Cipeundeuy Subang

 

YANG TERBAKAR 

Kira-kira 80% dari total luas pasar yang ada

 

PEMILIK 

Pemda Subang

 

PELAPOR 

Ibu Puspita

 

KRONOLIGIS KEJADIAN

Menurut informasi dr warga api timbul dari blok tengah (lidik)

 

LUAS 

± 20.000 M2

 

KLASIFIKASI KEBAKARAN 

A,B,C

 

KERUGIAN 

± (lidik)

 

PENANGGULANGAN DISKAR PB :

1. Menerima Laporan

2. Mendatangi Tempat Kejadian Kebakaran

3. Melakukan Proses Pemadaman api

4. Rescue melakukan Evakuasi harta benda

 

BANGUNAN YANG TERSELAMATKAN 

20% dari total luas pasar yang ada

 

KORBAN 

NIHIL

 

DALAM PENANGGULANGAN DISKAR PB KAB PWK MENGIRIMKAN UNIT BY 

* Unit pancar KR 04

* Unit pancar KR 05

* Unit pancar KR 03 (Poswil Cikopo)

* Unit Ambulance

 

PENANGGULANGAN TERAKHIR 

Petugas melakukan pengecekan,pemadaman&evakuasi. Dinyatakan selesai pada pukul 05.49 , petugas melakukan pengecekan peralatan perlengkapan dan persiapan kembali ke Mako pusat.

 

PETUGAS PELAKSANA

Regu 1 Pusat & Regu 1 Poswil 3 Cikopo

 

INSTANSI YANG MEMBANTU 

1. Damkar Subang

2. POLRI

3. Warga 

4. TNI

 

SUMBER INFORMASI

Anggota Regu 1 Seksi Koordinasi dan Komunikasi Dinas Pemadam Kebakaran dan Penanggulangan Bencana Kab purwakarta.

 

Demikian dilaporkan

(Dokumentasi Terlampir)

Hormat kami

Category:
Berita
Website:
diskarpb.purwakartakab.go.id

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: fwrite(): write of 34 bytes failed with errno=122 Disk quota exceeded

Filename: drivers/Session_files_driver.php

Line Number: 263

Backtrace:

A PHP Error was encountered

Severity: Warning

Message: session_write_close(): Failed to write session data using user defined save handler. (session.save_path: /home1/u11591hja/var/phpsessions)

Filename: Unknown

Line Number: 0

Backtrace: