Hujan deras disertai angin kencang di kabupaten Purwakarta mengakibatkan beberapa pohon tumbang dan ambruknya rumah warga (5-4-2018).
Dinas Pemadam Kebakaran dan Penanggulangan bencana beserta Dinas Tata Ruang dan Permukiman membantu mengevakuasi pohon tumbang dan rumah yang ambruk,dibantu juga oleh aparat kepolisian untuk menertibkan lalu lintas disekitar kejadian.

Adapun lokasi kejadianya adalah sebagai berikut :

1.    Pohon Tumbang

-      JL.Kemuning kecamatan Purwakarta

-      Halaman SMPN 7 Purwakarta

-      JL.Veteran  (depan perumahan oesman)

-      JL.Veteran (depan kampus upi)

-      JL.Baru (depan hotel senja)

2.    Angin Puting Beliung.

-      Kp.Karang layung RT 18 RW 03 Kel.Nagri Kaler Kec.Purwakarta.

Kerugian materi

  - Kerugian yang di alami ambruknya rumah tersebut diperkirakan sekitar  80 jt,sedangkan dilokasi yang lain masih dalam proses penyelidikan.

 

Alamat Diskar PB Kab. Purwakarta :
Jln. Ahmad Yani No. 113 Kel. Cipaisan Kec. Purwakarta Kab. Purwakarta Jawa Barat 41113.
Website : http://diskarpb.purwakartakab.go.id

No Telepon Diskar PB Kab. Purwakarta :
Mako Pusat : (0264) 8225113
Poswil I Plered : 081908885113
Poswil II Wanayasa : 087878225113
Poswil III Kopo : 087722274113

">

">

Category:
Berita
Website:
diskarpb.purwakartakab.go.id

A PHP Error was encountered

Severity: Notice

Message: fwrite(): write of 34 bytes failed with errno=122 Disk quota exceeded

Filename: drivers/Session_files_driver.php

Line Number: 263

Backtrace:

A PHP Error was encountered

Severity: Warning

Message: session_write_close(): Failed to write session data using user defined save handler. (session.save_path: /home1/u11591hja/var/phpsessions)

Filename: Unknown

Line Number: 0

Backtrace: